5 Rekomendasi Lagu Hits Tiktok Yang Cocok Menemanimu Saat Galau

Semakin hari teknologi akan semakin berkembang. Banyak bermunculan media sosial baru termasuk tiktok. Belakangan ini tiktok menjadi salah satu media sosial yang banyak digunakan oleh masyarakat dari semua kalangan. Namun pernahkah kamu ketika lagi membuka tiktok dan menemukan konten dengan lagu yang bagus tetapi kamu tidak tahu judul lagunya?. Berikut rekomendasi lagu tiktok yang sedang hits dan cocok untuk sobat OSC yang sedang dilanda perasaan galau. Cek it out!

1.Here's You Perfect - Jamie Miller Cover Flukie Lagu ini menceritakan tentang seseorang yang tidak bisa hidup bersama dan memilih untuk melepas serta membiarkan doi pergi. Point utama lagu ini mengajarkan kepada kita bahwasanya move on terbaik adalah merelakannya pergi.

2.Happier - Olivia Radrigo Lagu ini menceritakan tentang kisah seseorang yang baru saja putus dan sang pacar sudah mendapatkan penggantinya. Ia tidak bisa berbuat banyak karena melihat doi sudah jauh lebih bahagia bersama yang baru. Waduh sobat OSC lagunya cocok banget nih untuk sambat hihi.

3.Surrender - Natali Taylor  Kamu sedang berada pada situasi di mana sudah berjuang melewati masa-masa sulit bersama pasangan namun pada akhirnya perpisahan berpihak pada hubungan kalian?. Lagu ini cocok banget untuk mendeskripsikan kegalauan kalian.

4. Hurt So Good - Astrid S Lagu ini menceritakan tentang sepasang kekasih yang hubungannya telah kandas namun mereka tetap berusaha untuk bersama lagi meskipun tahu bagaimana konsekuensi rasa sakitnya.

5. To The Bone - Pamungkas Lagu ini menceritakan tentang betapa galaunya seorang pria terhadap wanita yang dicintainya namun keadaan memukul paksa ia untuk merelakan kepergian wanita tersebut.

Nah itulah rekomendasi lagu galau yang bisa sobat OSC dengarkan. Galau boleh tapi jangan berlarut-larut ya! Stay Happy and Healthy!

  148 Views    Likes  

Tips Belajar Efektif Ala Elon Musk

previous post

Kenal Lebih Dekat Dengan Beasiswa OSC Medcom.id
Tips Belajar Efektif Ala Elon Musk

next post

Tips Belajar Efektif Ala Elon Musk

related posts