aplikasi yang wajib kamu punya ketika jadi mahasiswa

Halo sobat OSC! Apa kabar? semoga senantiasa bahagia dan sehat selalu yah.

artrikel kali ini, akan membahas mengenai aplikasi yang wajib kamu punya ketika menjadi mahasiswa!

aplikasinya apa aja sih? yuk simak penjelasannnya berikut ini :

LINKEDIN

Aplikasi ini penting banget nih glads di kalangan mahasiswa. terutama untuk membangun branding diri (personal branding) pada suatu perusahaan.

karena banyak perusahaan yang melihat profil LinkedIn sewaktu mempertimbangkan kandidat di dunia kerja nantinya.

Smart Recorder

siapa nih yang kalau lagi di kelas suka missed saat mendengarkan dosen sambil mencatat?

nah, aplikasi ini pasti ngebantu banget nih karena bisa mendeteksi secara otomatis dan menghentikan rekaman jika terdapat pause atau silence saat mengajar. record nya juga bisa di dengarkan kembali ketika belajar di rumah setiap waktu dan setiap saat.

Plagiarizm Checker

mahasiswa yang tugasnya banyak membuat makalah harus banget nih punya aplikasi ini. aplikasi ini membantu kamu dalam memeriksa plagiarisme agar nilai kamu bagus nih!

Office 365

Aplikasi ini sangat berguna nih sobat, karena kegunaannya banyak banvget. multifungsi karena isi dari office 365 yaitu Outlook, teams, word, excel, power point, dan one note.

gimana? berguna banget kan sobat. jangan lupa download yaaa dan pastikan kamu punya aplikasi ini sebagai seorang mahasiswa.

sumber : siaputbk.id

thank you
  57 Views    Likes  

Tips Belajar Efektif Ala Elon Musk

previous post

Kenal Lebih Dekat Dengan Beasiswa OSC Medcom.id
Tips Belajar Efektif Ala Elon Musk

next post

Tips Belajar Efektif Ala Elon Musk

related posts