Ekspedisi bumi muda sedia - Aceh Tamiang

Millenials Care Community adalah sebuah organisasi non-goverment yang didirikan pada 12 Agustus 2020 yang berbasis di Indonesia. Berdirinya komunitas ini untuk mewadahi pemuda dan pemudi Indonesia dalam menyalurkan ide dan inovasi melalui program pengabdian masyarakat, pelatihan pengembangan skill bidang sosial, melatih kepemimpinan dan mengenal Indonesia.

 

Lokasi Kegiatan :

Aceh Tamiang

Waktu Pelaksanaan: 27 Juli - 2 Agustus 2022

 

Jalur :

-Fully Funded (didanai 100% termasuk tiket PP)

-partial fundeed 

-Direct/selffunded

*Kuota Terbatas  : FREE REGISTRASI 

 

Fasilitas:

1. Transportasi PP dari meeting point sampai lokasi pengabdian.

2. Pemberdayaan masyarakat di Desa Kuala Peunaga, Kecamatan Bendahara, Kabupaten Aceh Tamiang.

3. Konsumsi selama kegiatan berlangsung.

4. Seragam dan Atribut Pengabdian.

5. Bimbingan penyusunan program kerja.

6. Sarana dan prasarana program kerja

7. Sertifikat kegiatan.

8. Melihat penangkaran dan pelepasan penyu

9. Eksplore Desa Kuala Peunaga, Kecamatan Bendahara, Kabupaten Aceh Tamiang.

 

Meeting Point/Titik Keberangkatan

Menyesuaikan bandara terdekat dengan lokasi tinggal peserta terpilih . tiket pesawat para peserta fully funded akan ditanggung oleh panitia. 

 

Link pendaftaran 

Fully funded : https://bit.ly/FullyFundedEBMS

Self funded : https://bit.ly/SelfFundedEBMS

Link buku panduan : https://bit.ly/DokumenEMBS

  379 Views    Likes  

Tips Belajar Efektif Ala Elon Musk

previous post

Kenal Lebih Dekat Dengan Beasiswa OSC Medcom.id
Tips Belajar Efektif Ala Elon Musk

next post

Tips Belajar Efektif Ala Elon Musk

related posts